Perpustakaan SMA Negeri 1 Lawang telah masuk dalam daftar 10 Nominasi Perpustakaan Sekolah Terbaik di Jawa Timur Tahun 2013.
Tahapan berikutnya adalah presentasi yang dilakukan oleh tenaga perpustakaan di Badan Perpustakaan propinsi Jawa Timur, Jl. Menur Pumpungan Surabaya, pada hari selasa tanggal 21 Mei 2013.
Oleh karenanya kami memohon bantuan dan dukungan dalam bentuk apapun agar cita-cita kami Perpustakaan Smanela menjadi yang terbaik di tingkat Nasional bisa tercapai.
Semoga Perpus Smanela Jaya!
BalasHapus